Kompetesi Band Indie A Mild Live 2008 baru saja usai,setelah tahun 2007 menobatkan D'Massiv sebagai juara, tahun ini ajang 'Wanted 2008' menghadirkan 10 band baru dari penjuru kota di Indonesia dengan band jagoan Magneto sebagai juara nya. Ini dia!Tahun lalu, ajang 'A Mild Live Wanted' menyaring 9 band. Kali ini jumlahnya bertambah satu. Magneto, band asal Makkasar jadi jawara. Diproduseri Krishna J. Sadrach, album kompilasi mereka pun kini telah beredar. Coba kita dengar satu persatu.
1st Champion : Magneto - Bukan Dirinya
2nd Place : Butterfly - Tetap Bertahan
3rd Place : Blast - 9 Malem
Viewer's Choice : Kananlima - Buruan Nembak Dia







































Tidak ada komentar:
Posting Komentar