Senin, 04 Mei 2009
Ungu - Penguasa Hati
Perasaan kehilangan, hampa ditinggalkan seseorang atau sesuatu? Pasti semua orang pernah merasakannya. kalo sempat merasa hampa karena menanti single pop terbaru dari UNGU, sekarang waktunya kita kembali bertemu dengan UNGU, dengan rasa yang berbeda disingle teranyar mereka ‘Hampa Hatiku’.
Setelah produktif menelurkan 4 album pop dan 3 album religi, sejak album perdana mereka Laguku (2003), dan bereksplorasi dengan genre pop yang dipadu dengan genre rock, sentuhan melayu dan balutan orkestra hingga album Aku dan Tuhanku (2008). Kini, UNGU kembali dengan album pop yang bisa dibilang menjadi lanjutan dari perjalanan karir mereka hingga sekarang.
Untuk judul album ke lima mereka, kali ini UNGU memilih titel ‘Penguasa Hati, yang terasa sangat pas menggambarkan keadaan UNGU sekarang. Hingga kini, UNGU terus bereksperimen dengan genre musik mereka. Namun, eksplorasi UNGU tak berhenti disini, karena untuk kedepannya, mereka berencana untuk menerjemahkan salah satu single terbaru mereka kedalam 4 bahasa daerah Indonesia. Berikut lagu lagu yang ada di album ini.
Tracklist:
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar